Page 19 - e modul etnomatematika
P. 19

4. Luas Permukaan Kubus






             Luas permukaan kubus dapat ditentukan dengan cara menjumlahkan luas
             seluruh bidang bangun kubus.



















                                 (a)                                 (b)



                               Gambar 2.7 Kubus dan jaring-jaring kubus


             Perhatikan  gambar  2.7  (a)  menunjukan  sebuah  kubus  dengan  panjang

             rusuk s, sedangkan gambar 2.7 (b) adalah jaring-jaring kubus yang terdiri

             atas  enam  buah  persegi  yang  kongruen  dengan  ukuran  rusuk  s.  Untuk
             menghitung luas permukaan kubus kita perlu menghitung luas ke enam

             persegi pada jaring-jaring kubus.



             Luas permukaan kubus = 6 x luas persegi

                                                       = 6 x (S x S)

                                                       = 6 S²













                                                          E-modul Matematika                             12

                                                                Bangun Ruang Sisi Datar
   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24