Page 66 - LAPORAN KINERJA 2024 LOKA MONITOR SFR MAMUJU (DIGITAL VERS.)
P. 66

Laporan Kinerja Tahun 2024   BAB III AKUNTABILITAS KINERJA




               b)  Pengukuran   parameter   teknis   dan     Mamuju  Tengah  (Radio  Pemda  Mateng),
                   karakteristik pemancar stasiun siaran telah  Mamuju  (RRI  Pro  1,  RRI  Pro  2,  Radio  RAS
                   dilaksanakan  terhadap  12  stasiun  siaran  FM,  Radio  Dimensi  FM,dan  Radio  Banua
                   yang tersebar di seluruh kabupaten/kota di  Malaqbi),  Majene  (Radio  Mammis  FM),  dan
                   Provinsi Sulawesi Barat, yang mencakup 9  Polewali   Mandar   (Radio   Mario   FM),
                   radio  siaran  FM  dan  3  televisi  digital,  sedangkan televisi digital terdapat terdapat di
                   dengan tingkat capaian sebesar 100%.      2  (dua)  kabupaten/kota  Provinsi  Sulawesi
                                                             Barat,  yakni  Pasangkayu  (Penyelenggara
                   Radio  siaran  FM  terdapat  di  5  (lima)  Mux TVRI) dan Mamuju (Penyelenggara Mux
                   kabupaten/kota  Provinsi  Sulawesi  Barat,  MNC dan Penyelenggara Mux TVRI).
                   yakni Pasangkayu (Radio Bhatara FM),



























































                  Gambar 9. Realisasi Pengukuran Parameter Teknis dan Karakteristik Pemancar Stasiun
                                                       Siaran




                                      Loka Monitor Spektrum Frekuensi Radio Mamuju
       41
   61   62   63   64   65   66   67   68   69   70   71