LATIHAN SOAL 2.2 Suatu pabrik memproduksi pupuk organik sebanyak 100 ton pupuk pada bulan pertama, pabrik tersebut menaikan produksinya secara tetap sebanyak 5 ton setiap bulannya. Tentukan banyak produksi pupuk yang dihasikan pada bulan ke-24!