Page 13 - PROYEK PP5RA Pak Mulki
P. 13

Contoh Nyata: Lampu LED Hias

           Kamu  pasti  pernah  melihat  lampu  LED  yang  biasa  digantung  sebagai

           hiasan,  bukan?  Dengan  menggunakan  rangkaian  seri,  kita  dapat  dengan

           mudah mematikan seluruh lampu hanya dengan satu tombol pencet.

           Bayangkan jika kita harus mematikan setiap lampu satu per satu! Tentu
           saja,  itu  akan  sangat  merepotkan  dan  bisa-bisa  kita  sendiri  yang  ikut

           "mati" karena kelelahan!























                                Contoh lampu rangkaian seri (sumber: giphy.com)
           Dengan menggunakan rangkaian seri, kita dapat dengan mudah mematikan

           seluruh  lampu  hanya  dengan  satu  tombol  pencet.  Bayangkan  jika  kita

           harus mematikan setiap lampu satu per satu! Tentu saja, itu akan sangat

           merepotkan dan bisa-bisa kita sendiri yang "ikut mati" karena kelelahan.

           Di sisi lain, rangkaian paralel dapat kita temukan di instalasi lampu rumah
           kita.  Dengan  memasang  hambatan  pada  kabel  yang  bertingkat  atau

           bercabang seperti di rangkaian paralel, kita bisa memisahkan saklar untuk

           masing-masing lampu.

           Coba bayangkan jika semua lampu di rumah kamu menggunakan rangkaian

           seri.  Sekali  pencet  saklar,  semua  lampu  di  rumah  akan  menyala.  Tentu

           saja, ini akan sangat boros dan tidak efektif, bukan?












                                                          12
   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18