Page 20 - E - Modul Sistem Pernafasan Manusia
P. 20

b. Faringitis

                                                             Faringitis  merupakan  peradangan
                                                             pada  faring  sehingga  timbul  rasa

                                                             nyeri pada waktu menelan makanan
                                                             ataupun kerongkongan terasa kering.

                                                             Gangguanini disebabkan oleh infeksi
                                                             bakteri  atau  virus  dan  dapat  juga

                                                             disebabkan  terlalu  banyak  merokok.

                                                             Bakteri       yang       biasa       menyerang
                                                             penyakit  ini  adalah  Streptococcus

             Gambar 12. Peradangan                           pharyngitis.

              faring pada penderita
                       faringitis

         Sumber : https://medium.com







                                                                  c. Pneumonia
         Pneumonia           adalah       peradangan

         paru-paru            dimana            alveolus

         biasanya terinfeksi oleh cairan dan
         eritrosit         berlebihan.            Infeksi

         disebarkan  oleh  bakteri  dari  satu
         alveolus  ke  alveolus  lain  hingga

         dapat  meluas  ke  seluruh  lobus
         bahkan            seluruh           paru-paru.

         Umumnya  disebabkan  oleh  bakteri
         streptokokus                (Streptococcus),

         Diplococcus           pneumoniae,            dan              Gambar 13. Alveolus berisi
         bakteri Mycoplasma pneumoniae                                cairan karena infeksi bakteri


                                                                       pada penderita pneumonia
                                                                      (kanan), bandingkan dengan

                                                                           alveolus normal (kiri)
                                                                                   Sumber :

                                                                         https://medlineplus.gov/
   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25