Page 37 - EMODUL PUBLISH_Neat
P. 37
TOPIK C. MASYARAKAT DI DAERAHKU
Pertanyaan Esensial
1. Bagaimana kehidupan masyarakat di daerah tempat tinggal kalian?
2. Apa pengaruh kondisi geografis terhadap mata pencaharian
penduduknya?
3. Apa pengaruh masyarakat pendatang terhadap kehidupan
masyarakat di daerah tempat tinggal kalian?
4. Bagaimana sikap yang baik menghadapi kehadiran masyarakat
pendatang?
Sumber: shuīīersīock.com/naufal image
Ternyata perkembangan dan kekayaan alam di suatu daerah membuat orang
dari daerah lain datang untuk mencari pekerjaan atau ditugaskan di daerah
tersebut. Orang yang datang bisa jadi berasal dari tempat yang jauh. Bahkan
mungkin pula dari luar pulau. Ada juga yang berasal dari luar negeri.
30