Page 22 - MODUL_PKN_TEMA2_KELAS2_Neat
P. 22
PKN SD/MI KELAS 2 ATURAN DAN TATA TERTIB
TEMA 2
1. Aturan adalah petunjuk atau cara untuk kita bertingkah.
2. Aturan disebut juga dengan tata tertib
3. Setiap tempat memiliki aturan yang berbeda.
4. Macam-macam aturan ada 3, yaitu aturan di lingkungan rumah,
aturan di lingkungan sekolah dan aturan di tempat umum.
5. Manfaat menaati aturan adalah hidup akan menjadi tertib dan
teratur.
6. Akibat melanggar aturan adalah hidup menjadi tidak tertib dan
tidak teratur.
7. Jika melanggar aturan dan tata tertib akan dikenakan sanksi atau
hukuman.
Halaman 21
Siti Nurkayatin