Page 26 - E-Modul Sulaman Fantasi
P. 26
E. Tusuk Woven Rose
Tusuk ini menghasilkan sulaman
menyerupai jaring laba-laba,
teknik yang satu ini biasanya
digunakan membuat bunga
mawar. Untuk bagian tengahnya
biasa diisi dengan tusuk simpul
untuk membuat membuat bunga
Tusuk Woven Rose
yang lebih bagus dan menarik
sumber : Derosya, 2018
PERHATIKAN VIDEO PEMBUATAN TUSUK WOVEN ROSE DENGAN
SEKSAMA !
20