Page 17 - Bahan Ajar Trigonometri Interaktif
P. 17

Selain ukuran derajat, kita juga mengenal ukuran radian. Satu radian


                     atau  1  rad  adalah  besarnya  sudut    yang  dibentuk  oleh  dua  buah  jari-jari


                     lingkaran berjari-jari r dan membentuk busur sepanjang r juga atau besar


                     sudut pusat suatu lingkaran yang panjang busur dihadapan  sudut tersebut


                     adalah  sama  dengan  jari-jari  lingkaran  tersebut.  Panjang  busur  suatu


                     lingkaran  dapat  dihitung  langsung  dengan  mengalikan  besarnya  sudut


                     dengan jari-jari lingkaran, apabila sudutnya telah dalam bentuk radian.






                                                                                    

                                               ∠ POQ =                                   radian =   radian = 1 radian
                                                                                    


                           Gambar 2.7 lingkaran


                            Hubungan  satuan  derajat  dengan  stauan  radian  adalah  bahwa  satu


                     putaran penuh sama dengan  2  radian. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat


                     seperti dibawah ini.



                        Satu putaran penuh = 360  = 2   radian

                                                                                       1 rad =   8   . 1  =   8
                                                                                                           
                          putaran =   × 2   radian =    radian

                        2            2                                                         
                                                                                       1  =     rad
                                                       2                                     8
                             putaran =      × 360  =       =     radian
                         6              6              6      8
















               Trigonometri                                                                             11
   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22