Page 55 - Bahan Ajar Trigonometri Interaktif
P. 55
Sisi samping (AB) = − = 5 − 4 = 25 − 16 = 9 = 3
2
2
2
2
4
Sehingga tan 53 = = =
Pada segitiga ABD, panjang AD dapat ditentukan dengan
menggunakan tangen, yaitu
tan 53 =
AD = AB × tan 53
4
AD = 870 × = 1160 meter
Pada segitiga ACD, panjang AC dapat ditentukan dengan
menggunakan tangen yaitu
tan 14 =
AC =
4
AC= 6 = 4640 meter
25
Dengan demikian,
BC = AC – AB = 4640 – 870 = 3770 meter
Jadi panjang landasan pacu tersebut adalah 3770 meter
6. Sukardi dengan tinggi 180 cm mengamati puncak gedung dengan sudut
elavasi 45 . Ia kemudian berjalan sejauh 12 meter mendekati gedung. Di
posisi tersebut, sukardi mengamati puncak gedung kembali dengan sudut
elavasi 60 . Tentukan tinggi gedung tersebut
Trigonometri 49