Page 40 - E-Modul Matematika_Neat
P. 40

Operasi Matriks


                                               Inisiasi dan Akuisisi







          A.  Penjumlahan Matriks














                Setelah  mendefinisikan  matriks,  selanjutnya  kita  akan

                mendefinisikan operasi penjumlahan sehingga dapat dibentuk


                aljabar matriks


                Dua matriks dapat dijumlahkan jika ordo kedua matriks tersebut


                sama. Bentuk operasinya adalah dengan menjumlahkan elemen

                elemen yang seletak pada kedua matriks tersebut.







                   CONTOH



         Diketahui matriks P dan matriks Q sebagai berikut:

                 −1        3                   −1       7
            = [               ] dan    = [                 ]
                  2      −6                    −5      11

         Tentukanlah :


            a. P + Q

            b. Q + P




















                                                          27
   35   36   37   38   39   40   41   42   43   44   45