Page 30 - BISMILLAH E-MODUL KELAS VII FASE D
P. 30
18
3) Kemudian jumlahkan kumpulan kartu (+) yang mewakili bilangan (–3) pada suku kedua,
maka itulah hasil dari ( ) ( )
Kesimpulan:
Dari konsep perkalian, jika dan adalah bilangan bulat dan memenuhi
maka:
1. Jika bertanda sama maka bertanda …
2. Jika bertanda berbeda maka bertanda…
LATIHAN MANDIRI
1. Pak Udin mempunyai 36 lembar kertas warna. Semua kertas warna tersebut diberikan
kepada tiga orang anaknya sama banyak. Masing-masing anak mendapatkan…..kertas
warna.
2. Pada Hari Minggu, Ibu Siti berbelanja ke
pasar. Ia membeli 3 kg salak. 1 kg salak
berisi 15 buah, salak tersebut dimasukkan
dalam 3 kantong plastik dengan isi sama
banyak. Banyak salak tiap kantong plastik
adalah…
3. Jika di Kebun Binatang KINANTAN
terdapat 4 ekor buaya, tiap hari masing-
masing buaya menghabiskan 4 kg daging
ayam. Maka berapa kg daging ayam yang
dibutuhkan untuk memberi makan buaya
tersebut selama 3 hari?
4. Pak Rudi memiliki 3 ekor sapi dan 10 ekor
ayam di dalam kandangnya. Maka
berapakah jumlah kaki hewan peliharaan
pak Rudi?