Page 10 - Modul Sistem Gerak Pada Manusia
P. 10

BAGIAN-BAGIAN SISTEM
       BAGIAN-BAGIAN SISTEM
         GERAK (RANGKA)
         GERAK (RANGKA)
    Tempurung  kepala  terdiri  atas  8  buah  tulang,
    yaitu  1  buah  tulang  kepala  belakang,  2  buah
    tulang  ubun-ubun,  1  buah  tulang  dahi,  2  buah
    tulang  pelipis,  1  buah  tulang  baji,  dan  1  buah
    tulang  tapis  yang  tersambung  oleh  sutura.
    Tempurung kepala memiliki fungsi yang sangat
    penting.  Fungsi  tulang  tengkorak  adalah
    melindungi   otak.   Tulang-tulang   yang
    berhubungan dengan tengkorak (terdiri atas 6
    buah  tulang  pendengaran  dan  1  buah  tulang
    hioid).







                              7
   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15