Page 5 - modul newton sementara 1
P. 5

konstan                :  Merujuk  pada  kejadian  atau  fenomena  yang  terjadi

                                             secara terus-menerus dengan konsisten dalam jangka

                                             yang cukup lama.

                   Massa                  :  Sifat Fisika dari suatu benda yang digunakan untuk
                                             menjelaskan berbagai perilaku objek yang terpantau.

                   Newton                 :  satuan  SI  (Sistem  Internasional)  turunan  dengan

                                             lambang N, yang merupakan satuan dari gaya.

                   penerapan              :  suatu perbuatan mempraktekkan suatu teori, metode,

                                             dan hal lain untuk mencapai tujuan tertentu.

                   percepatan             :  perubahan kecepatan dalam satuan waktu tertentu.
                   Resultan gaya          :  Total atau keseluruhan gaya yang bekerja pada suatu

                                             sistem.

                   Vektor                 :  Besaran pada fisika yang memiliki nilai dan arah.






























                                                          iv
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10