Page 7 - E-Modul Dasar Pemangkasan Rambut
P. 7

PETUNJUK BAGI GURU


                       Dalam setiap kegiatan belajar guru berperan untuk :



                   1.  Membantu siswa dalam merencanakan proses belajar.


                   2.  Menginformasikan langkah-langkah belajar yang harus



                       dilakukan oleh siswa agar terampil dalam melakukan




                       pemangkasan rambut.



                   3.  Memberikan penjelasan kepada siswa bagian-bagian dari



                       materi modul yang belum dipahami.




                   4.  Membimbing siswa  untuk  melaksanakan  praktikum



                                          dasar pemangkasan rambut dengan berbagai



                       teknik.
   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12