Page 98 - PENGEMBANGAN FLIPBOOK RECIPROCAL TEACHING MATERI PERUBAHAN LINGKUNGAN
P. 98
Latihan Soal
Keterampilan
Evaluasi
14 Berdasarkan permasalah diatas, salah satu upaya
dalam menanggulangi pencemaran udara di
Jakarta yaitu peralihan kendaraan menjadi pribadi
kendaraan umum. Apakah anda yakin hal tersebut
dapat mengatasi permasalahan tersebut?
A. Saya yakin karena semakin tinggi kendaraan
pribadi maka semakin tinggi pula tingkat PM 2.5
B. Saya yakin karena semakin tinggi penggunaan
kendaraan umum semakin rendah pula tingkat
PM 2.5
C. Saya yakin karena semakin rendah tingkat
penggunaan kendaraan umum semakin tinggi
pula tingkat tingkat PM 2.5
D. Saya tidak yakin karena semakin tinggi tingkat
penggunaan kendaraan umum semakin tinggi
pula tingkat tingkat PM 2.5
E. Saya tidak yakin karena semakin rendah tingkat
penggunaan kendaraan umum semakin tinggi
pula tingkat tingkat PM 2.5
82