Page 8 - ISI BUKU PBD E-BOOK 2024
P. 8

SAMBUTAN


           Kepala DPMPTSP Provinsi Papua Barat Daya
           Menase Jitmau, SE, M.Si


           Preface
           Head of Investment and One-Stop Services Department Southwest Papua Province






           Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu    The Department of Investment and Integrated Service
           Pintu (DPMPTSP) Provinsi Papua Barat Daya memiliki   One-Stop (DPMPTSP) of Southwest Papua Province has the
           tugas dalam mempromosikan dan mendistribusikan      task of promoting and disseminating information about
           informasi mengenai berbagai potensi investasi yang   various investment potentials in this region. This is part
           ada di wilayah ini. Hal itu merupakan bagian dari tugas   of its core duties and functions, including formulating and
           pokok dan fungsi yakni menyusun dan melaksanakan    implementing investment policies that cover promotion and
           Kebijakan di Bidang Penanaman Modal yang meliputi   potential exploration, control, integrated one-stop service,
           Promosi dan Penggalian Potensi Penanaman Modal,     and administrative tasks.
           Pengendalian, Pelayanan Terpadu Satu Pintu serta
           melaksanakan ketatausahaan Dinas.

           Buku ini hadir sebagai bagian dari pelaksanaan tugas   This book is part of the implementation of these duties.
           tersebut. Buku ini menyajikan berbagai  potensi dan   The book presents various investment potentials and
           peluang investasi yang disajikan lewat naskah dual   opportunities through descriptive dual-language texts,
           bahasa yang deskriptif dengan dilengkapi grafis dan   accompanied by graphics and visual materials. It includes
           materi visual. Mulai dari gambaran umum tentang     a general overview of Southwest Papua Province, various
           Provinsi Papua Barat Daya, berbagai kebijakan       policies and programs implemented, and information about
   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13