Page 78 - E-BOOK KALSEL 2024
P. 78

KALSEL BABUSSALAM BERGERAK UNTUK BANUA MAJU





              Transportasi Laut / Sea Transportation




           01   Pelabuhan Trisakti                               Trisakti Port
                Pelabuhan Trisakti adalah pelabuhan terbesar dan   Trisakti Port is the largest and busiest port in
                tersibuk di Kalimantan yang terletak di Banjarmasin.   Kalimantan, located in Banjarmasin. This port serves
                Pelabuhan ini berfungsi sebagai pintu gerbang arus   as the gateway for the flow of export-import goods
                keluar masuk barang ekspor-impor maupun barang   as well as inter-island and international cargo. It
                antar pulau dan negara. Pelabuhan ini merupakan   is classified as a Class IA port within the Pelindo III
                pelabuhan kelas IA dalam lingkungan Pelindo III.  network.

                Alamat : Komplek Pelabuhan Trisakti, Jl. Barito Hilir,   Address : Trisakti Harbor Complex, Jl. Barito Hilir,
                Telaga Biru, Kota Banjarmasin.                   Telaga Biru, Banjarmasin City.


                Pelabuhan Tiwingan/Pelabuhan Riam Kanan          Tiwingan Port/Riam Kanan Port
          02
                Pelabuhan tradisional ini melayani mobilitas     This traditional port serves community mobility. In
                masyarakat. Selain itu pelabuhan ini jga menawarkan   addition, this port also offers a variety of interesting
                berbagai destinasi wisata menarik.               tourist destinations.                                          77

                Alamat : Aranio, Kabupaten Banjar                Address: Aranio, Banjar Regency


                Pelabuhan Feri Kuin – Jelapat                    Kuin Ferry Port - Jelapat
          03
                Pelabuhan ini melayani kebutuhan transportasi    This port serves transportation needs for various
                untuk berbagai tujuan. Pelabuhan ini juga melayani   purposes. This port also serves logistics needs such as
                kebutuhan logistik seperti pengiriman barang, kargo,   shipping goods, cargo, sending motor vehicles / cars
                kirim kendaraan motor/mobil dan lainnya.         and others.


                Alamat: Jl. Alalak Selatan No.87, Alalak Sel., Kec.   Address: Jl. Alalak Selatan No.87, Alalak Sel., North
                Banjarmasin Utara, Kota Banjarmasin              Banjarmasin Sub-district, Banjarmasin City


                Pelabuhan Basirih                                Basirih Port
          04
                Pelabuhan ini memiliki peran penting dalam menjaga   This port has an important role in maintaining the
                lalu lintas orang, barang dan jasa.              traffic of people, goods and services.


                Alamat : Mantuil, Kecamatan Banjarmasin Selatan,   Address : Mantuil, South Banjarmasin Sub-district,
                Kota Banjarmasin                                 Banjarmasin City
   73   74   75   76   77   78   79   80   81   82   83