Page 29 - Entrepreneur Festival 2022
P. 29

PEDISCARE                                                                                                  Jasa


           Nama UKM        :  Ahmad Hasyim Wibisono
           Asal Daerah     :  Malang

           Deskripsi Produk / Sektor Usaha :
           Pedis  Care  merupakan  praktek  mandiri  perawat  dalam  bidang  perawatan  luka
           yang  pertama  berdiri  di  Kota  Malang.  Dibawah  naungan  Yayasan  Pedis  Care
           Malang, Pedis Care mengembangkan berbagai aspek yang dapat di kembangkan
           dalam  praktek  mandiri  keperawatan,  antara  lain  perawatan  luka  dan  stoma,
           edukasi  diabetes,  dan  program-program  nursepreneur  seperti  inovasi  produk
           untuk  pasien  diabetes  dan  program  pediscare  giver.  Pedis  care  berkomitmen
           untuk  mengembangkan  praktik  keperawatan  professional  di  bidang  perawatan
           luka,  stoma  dan  edukasi  diabetes  bersama  dengan  instansi  mitra  di  area  Kota
           Malang.  Selain  itu  juga  meningkatkan  akses  perawatan  luka,  stoma  dan
           pemberian edukasi diabetes yang berkualitas kepada masyarakat.

           Web UKM         :  https://pediscare.com/
           Sosial Media    :  Instagram pedis_care, pediscaregiver, sandalsehatku
           WA Business     :  (+62) 856 4633 3305
           Marketplace     :  https://shopee.co.id/pediscaremalang
                             :https://www.tokopedia.com/pediscare
           Alamat Usaha    :  Jl. Mayjen Panjaitan No. 68A, Malang, Jawa Timur.

                                                                                                                    28
   24   25   26   27   28   29   30   31   32