Page 70 - E-BOOK 1 CERITA FIKSI _Neat
P. 70

B. Tanda Koma







                                 1. Tanda                                            koma                                           dipakai                                                  sebelum                                                       kata









                                  penghubung  seperti  tetapi,  melainkan,  dan









                                  sedangkan dalam kalimat majemuk setara.








                                  Contoh :









                                  Saya  ingin  membeli  baju,  tetapi  uang  saya









                                  belum cukup.









                                  Santi membaca cerita fiksi, sedangkan adiknya








                                  melukis pemandangan.





                                                                                                                                                          66
   65   66   67   68   69   70   71   72   73   74   75