Page 4 - SEJARAH KEBUDAYAAN ISLAM KLS 7
P. 4

KOMPETENSI DASAR

                     1.3  Menghayati perintah Allah untuk amar ma’ruf nahi munkar

                     1.4  Mengahayati  nilai-nilai  positif  dari  perjuangan  Nabi  Muhammad  dalam
                          membangun masyarakat melalui kegiatan ekonomi

                     2.1   Menjalankan sikap bijaksana dalam meneladani kegiatan dakwah masyarakat

                     2.2   Menjalankan sikap mandiri dalam kegiatan ekonomi
                     3.3  Menganalisis  strategi dakwah Nabi Muhammad Saw. di Madinah

                     3.4  Menganalisis sejarah Nabi Muhammad Saw. dalam membangun masyarakat
                         melalui kegiatan ekonomi

                     4.3  Merekonstruksi dakwah Nabi Muhammad Saw. di Madinah


                     4.4  Mengidentifikasi langkah-langkah Nabi Muhammad Saw. dalam membangun
                         masyarakat melalui kegiatan ekonomi






                               INDIKATOR


                     1.  Menjelaskan Kondisi Madinah sebelum datang Islam
                     2.  Menjelaskan respon masyarakat Madinah terhadap dakwah Nabi Muhammad

                     3.  Menyebutkan  hambatan    dan  tantangan  dakwah  Nabi  Muhammad  Saw.  di
                         Madinah

                     4.  Menjelaskan  strategi  Nabi  Muhammad  Saw.  dalam    mengahdapi  berbagai

                         hambatan dan tantangan dalam pengembangan dakwah Islam
                     5.  Mengidentifikasi  cara  Nabi  Muhammad  membangun  masyarakat  melalui

                         ekonomi dan perdagangan Madinah
                     6.  Menjelaskan pola dakwah Nabi Muhammad Saw. di Madinah

                     7.  Menganalisis pola dakwah Nabi Muhammad Saw. di Madinah
                     8.  Meneladani  perjuangan  Nabi  Muhammad  dalam  mengahadapi  masyarakat

                         Madinah sebagai implementasi  amar ma’ruf nahi mungkar

                     9.  Menguraikan misi Nabi Muhammad Saw. sebagai rahmat bagi alam semesta
                     10.  Mensimulasikan dakwah Nabi Muhammad Saw.  waktu di Madinah






                                                           Sejarah Kebudayaan Islam MTs Kelas VII     54
   1   2   3   4   5   6   7