Page 14 - E-MODUL AMIDA
P. 14

Sifat Fisik



        02 Amida











               Amida  mempunyai  sifat  fisik  yaitu  berbentuk  padat  kecuali

               formamida  yang  berbentuk  cair,  tidak  berwarna  dan  larut
               dalam pelarut organic.



               Bersifat  polar.  Kepolaran  molekul  senyawa  turunan  asam
               karboksilat  yang  disebabkan  oleh  adanya  gugus  karbonil  (-
               C-)  sebagai  berpengaruh  terhadap  sifat  sifat  fisiknya  (titik

               didih,titik lebur dan kelarutan).


               Amida  cederung  memiliki  titik  leleh  yang  tinggi  dan  titik

               didih  yang  tinggi,  hal  ini  disebabkan  oleh  ikatan  hidrogen
               antar  molekulnya.  Atom  hidrogen  dalam  gugus  NH2  cukup
               positif  untuk  membentuk  ikatan  hidrogen  dengan  pasangan

               electron  mandiri  pada  atom  oksigen  dari  molekul  lain.  Ikatan
                                                                  2
               hidrogen           memerlukan               energi         yang          besar         untuk
               memutuskannya.  Oleh  sebab  itu  titik  didih  dari  senyawa

               senyawa amida cukup tinggi.


               Amida  mudah  larut  didalam  air,  karna  adanya  gugus  C=O  dan

               N-H dan memungkinkan terbentuknya ikatan hydrogen.



                          Contoh :




















                                                                                                                 7
   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19