Page 30 - e book Subtema 4 Menjaga Keselamatan di Perjalanan
P. 30

Tanda titik juga digunakan untuk memisahkan

                    bilangan ribuan yang menunjukkan jumlah.

                    Bacalah teks berikut dengan lafal dan intonasi yang

                    tepat!

                    1.  Jumlah pengunjung museum bulan Januari ada

                        1.500 orang.


                    2. Jumlah pengunjung museum bulan Maret ada

                        1.550 orang.

                    3. Jumlah pengunjung museum bulan Mei ada

                        1.700 orang.

                    4. Jumlah pengunjung museum bulan November

                        ada 2.000 orang.

                    5. Total jumlah pengunjung  museum tahun 2016

                        ada 20.200 orang.














                    Lengkapilah teks yang rumpang berikut
                    berdasarkan tabel jumlah pengunjung sebelumnya!


                    Perhatikan aturan penggunaan tanda titik yang

                    benar!

                    1.  Jumlah pengunjung museum bulan Februari ada

                        ... orang.

                    2. Jumlah pengunjung museum bulan April ada ...

                        orang.

                    3. Jumlah pengunjung museum bulan Agustus ada

                        ... orang.




              188    Buku Siswa SD/MI Kelas II





                                              Di unduh dari : Bukupaket.com
   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34   35