Page 25 - E-Modul Refutation Text berbasis KReC Framework Materi GMB
P. 25

Refutation Text Berbasis KreC Framework



         Ayo Diskusi


       Ali dan Rudi bersepeda bersama-sama dengan

       kecepatan  konstan,  kedua  roda  sepeda
       tersebut  memiliki  jari-jari  30  cm.  Mereka

       bersepeda  sambil  menikmati  udara  segar
       dipagi  hari,  namun  di  pertengahan  jalan,  Ali

       berhenti  untuk  membeli  minuman,  sedangkan
       Rudi  tetap  melanjutkan  perjalanan.    Setelah

       selesai  membeli  minum,  Ali  menyadari  bahwa
       dirinya  sudah  tertinggal  jauh.  Ali  melanjutkan
       perjalananya  dan  mengayuh  pedal  sepeda

       dengan  kecepatan  3  kali  semula  agar  bisa                        Gambar 1.7 Orang Bersepeda
       mengejar Rudi.


       Bagaimana hubungan kecepatan linear dengan kecepatan sudut




                 Pada kasus di atas, jika dihubungkan dengan

                 materi gerak melingkar, kecepatan mengayuh
                  pedal sepeda merupakan kecepatan apa ?


                                                                                          Kecepatan
                                                                                           sudut bu.








                   Yak  betul.  Lalu  bagaimana  hubungan
               kecepatan  linear  dan  kecepatan  sudut  pada

               kasus tersebut ?
                                                                            Kecepatan linear berbanding

                                                                           lurus dengan jari-jari lingkaran
                                                                          dan berbanding terbalik dengan

                                                                                 kecepatan sudut bu.











  E-modul Refutation Text Berbasis KReC Framework: Gerak Melingkar Beraturan
                                                                                                               19
   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29   30