Page 99 - MATEMATIKA DIGITAL BERBASIS BUDAYA DAN SELFEFFICACY
P. 99
KOMPETENSI DASAR
3.11 Mengaitkan rumus keliling dan luas untuk berbagai jenis segi empat (persegi, persegi
panjang, belah ketupat, jajargenjang, trapesium, dan layang-layang) dan segitiga.
4.11 Menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan luas dan keliling
segiempat (persegi, persegi panjang, belah ketupat, jajargenjang, trapesium, dan
layang-layang) dan segitiga.
TUJUAN PEMBELAJARAN
Dalam bab ini, melalui diskusi kelompok, siswa diharapkan dapat:
❖ Menjelaskan jenis-jenis segitiga dan segiempat dengan baik dan benar.
❖ Menemukan jenis dan sifat segitiga dan segiempat dengan benar.
❖ Melukis garis tinggi, garis bagi, garis berat, dan garis sumbu dengan tepat.
❖ Menyelesaikan soal mengenai sudut dalam segitiga dengan tepat dan cepat.
❖ Menggunakan hubungan sudut dalam dan luar dengan baik.
❖ Menghitung keliling dan luas segitiga dan segiempat dengan benar.
POKOK BAHASAN
❖ Segitiga
❖ Persegi
❖ Persegi Panjang
❖ Trapesium
❖ Layang-Layang
❖ Jajar Genjang
❖ Belah Ketupat
❖ Keliling
❖ Luas
BAB 4 Segitiga dan Segiempat 89