Page 18 - KURIKULUM PRODI S1 PENDIDIKAN EKONOMI MB-KM
P. 18
Akuntansi, dan Pendidik Kewirausahaan; 2) Tenaga Manajerial, Konsultan Bisnis dan
keuangan; dan 3) Wirausahawan. Berdasarkan hasil tracer study yang dilakukan pada tahun
akademik 2020/2021 melalui link http://bit.ly/TracerStudiProdiPE menunjukkan hasil
sebagai berikut:
Hasil Tracer Study
Guru/Dosen
Karyawan
Wirausaha
Lain-lain
0,00% 10,00% 20,00% 30,00% 40,00% 50,00% 60,00%
Pekerjaan
Gambar 2.2. Diagram Hasil Tracer Studi Program Studi S1 Pendidikan Ekonomi
Dari gambar hasil tracer study diatas dimana profil lulusan utama Program Studi S1
Pendidikan Ekonomi menunjukkan hasil tertinggi yaitu sebesar 54,9%. Profil lulusan kedua
yaitu sebagai tenaga manajerial, konsultan bisnis dan keuangan menunjukkan hasil sebesar
35,2%, dan profil lulusan ke tiga yaitu sebagai wirausahawan menunjukkan hasil sebesar
3,9%, sedangkan lain-lain menunjukkan data sebesar 6% diantaranya yaitu lulusan yang
melanjutkan studi S2 serta menjadi ibu rumah tangga. Langkah yang dilakukan program
studi selanjutnya yaitu melakukan pemutakhiran kurikulum dengan tujuan agar profil
lulusan yang ke tiga yaitu sebagai wirausahawan mengalami peningkatan sehingga lulusan
tidak hanya siap kerja sesuai dengan profil lulusan utama dan kedua, namun lulusan juga
siap untuk menjadi wirausahawan yang mampu menyerap tenaga kerja disekitar tempat
tinggalnya.
9