Page 40 - E-MODUL GELOMBANG BUNYI DAN GELOMBANG CAHAYA REVISI FIX
P. 40
Modul Fisika Fisika Kelas XI Semester 2
Engineering
Video 8. Cara kerja USG
VIDEO 5
Sumber: https://www.youtube.com/watch?v=g-LBxvys4BE&t=33s
USG bekerja dengan cara memancarkan gelombang ultrasound melalui
sebuah transducer dengan media perantara gel, Gel ini juga diformulasikan
khusus untuk mengirim dan memperkuat gelombang dengan lebih baik.
Kemudian gelombang ultrasound tersebut akan dipantulkan kembali dalam
bentuk gambar di sebuah layar monitor. Sehingga kita dapat melihat organ-
organ dalam kita di monitor
Gambar 3. Bagian-bagian mesin USG
Sumber : ilmuradiologi.blogspot.com
28 Fisika SMA/MA Kelas XI