Page 12 - Bahasa Indonesia: Membaca Teks Eksplanasi
P. 12

C. Pascabaca







                      Tinjau kembali prediksimu, untuk berdiskusi
                dengan guru dan beri tanda BENAR jika prediksimu
                sesuai dengan teks yang telah kalian baca!








              D. Uraian Materi







                    Teks eksplanasi merupakan teks yang didasarkan pada hal
              ilmiah. Teks eksplanasi merupakan teks yang menjelaskan
              hubungan peristiwa atau proses terjadinya suatu fenomena.
              Teks eksplanasi dapat menjelaskan terjadinya fenomena alam,
              sosial, atau budaya.








                     Teks eksplanasi terdiri atas fakta logis yang berfungsi
                untuk       menjelaskan          rangkaian         proses      terjadinya        suatu
                fenomena. Fakta yang menjadi ciri teks eksplanasi dibagi
                menjadi dua jenis yaitu fakta kronologis dan fakta kausalitas.





















                                                                                                            10
   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17