Page 16 - pelajaran tik-1
P. 16

Limau purut di tepi rawa

                      Buah dilanting belum masak
                      Sakit perut sebab tertawa
                      Melihat kucing duduk berbedak

               5.  Mengatur Perataan Tulisan (Alignment)
                   Ketika membuat tulisan, kita harus memperhatikan kerapihan paragraf, agar orang yang
                   membaca tulisan kita, tidak kesulitan memahami apa yang kita tulis. Berikut ini adalah
                   icon-icon yang akan kita gunakan untuk mengatur perataan teks.









                                    Icon-icon pengatur
                                    paragraf/Alignment



                   Ada 4 cara untuk mengatur paragraf, yaitu sebagai berikut ;l
                   1. Rata Kiri (Align Left)
                       Align Left artinya tulisan akan dibuat rata kiri. Jika kita menggunakan pengaturan
                       align left, maka sebelah kiri tulisan akan terlihat rata, sedangkan sebelah kanan tidak.



                                                   Align left



                   2. Rata kanan (Align Right)
                       Align right artinya tulisan akan dibuat rata kanan. Jika kita menggunakan
                       pengaturan align right, maka tulisan sebelah kanan akan terlihat rata, sedangkan
                       disebelah kiri tidak rata.


                                                 Align Right



                   3. Rata tengah (Center)
                       Center artinya tengah, maksudnya tulisan akan ditempatkan di bagian tengah
                       halaman tulisan.




                                                             16
   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21