Page 23 - Buku_Fisika_SMK_Neat
P. 23
12
a) Catat berapa skala utama dan skala nonius untuk setiap benda
yang anda ukur.
b) Nyatakan hasil yang anda dapat dengan satuan cm dan mm.
C. Mikrometer Sekrup
Alat ukur panjang yang paling teliti adalah mikrometer sekrup
yang memiliki ketelitian 0,001 mm, biasanya digunakan oleh para
teknisi mesin, terutama pada saat penggantian komponen mesin
yang mengalami keausan.
Gambar 1.6 Pembacaan skala Mikrometer. (Sumber: http://www.e-dukasi.net)
Kegiatan 4: Pembacaan skala diameter ulir
Tugas: