Page 5 - rangkuman tema 2 rahmat arifin
P. 5
subtema 2 Bekerjasama mencapai tujuan
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan : pasukan Indonesia
masih terus berjuang dari gangguan bangsa asing
Pasukan Belanda kembali datang ke tanah air. kedatangan ini
disambut dengan berbagai bentuk perlawanan oleh bangsa Indonesia.
Sehingga sejak tahun 1945-1950 telah terjadi berbagai macam
pertempuran
Pertempuran dalam mempertahankan kemerdekaan.
1. pertempuran di surabaya pada 25 september 1945. puncak dari
pertemuan ini adalah terbunuhnya Brigadir Jenderal Mallaby. Pada
tanggal 10 November 1945 terjadi pertempuranyang sangat dahsyat.
Pasukan Inggris menggempur Surabaya dari darat, laut, dan udara.
Peristiwa 10 November diperingati sebagai hari pahlawan.
2. pertempuran Ambarawa
3. Bandung lautan Api
Jalur diplomasi yang dilakukan oleh Indonesia
perjanjian linggarjati (5 November - 17 januari 1948)
perjanjian Renville (8 Desember - 17 Januari1948)
Perjanjian Roem-Roijen (14 April -7 Mei 1949)
Konferensi Meja Bundar
Ciri-ciri kalimat efektif
memiliki unsur penting atau pokok
menggunakan struktur bahasa yang tepat
memenuhi kaidah ejaan yang berlaku
menggunakan pilihan kata yang tepat dan sesuai kebutuhan.
Rahmat Arifin, S.Pd