Page 28 - E-Modul Perhitungan Volume Pekerjaan
P. 28
3
Volume = dimensi balok x panjang balok bubungan…(m )
Contoh :
Jika diketahui panjang balok bubungan adalah 12 m dan
jumlahnya sebanyak 1 buah, dengan ukuran penampang 8 x
12 cm. Berapakah volume dari balok bubungan tersebut?
Volume = (0,08 x 0,12) x 12 x 1
= 0, 1152 m 3
5) Pekerjaan papan ruiter
Papan ruiter adalah salah satu bagian dari konstruksi yang
letaknya ada di balok bubungan. Fungsinya yaitu untuk
menempatkan genteng. Ukuran papan ruiter biasanya 2/20
cm.
3
Volume = dimensi papan x panjang papan ruiter…(m )
Contoh :
Jika diketahui panjang papan ruiter adalah 12 m dan ukuran
penampang 2 x 20 cm. Berapakah volume dari papan ruiter
tersebut?
Volume = 0,02 x 0,20 x 12
= 0, 048 m 3
6) Pekerjaan kaso
Kaso adalah sebuah balok yang dipasang secara melintang
pada bagian atas dari sebuah gording pada konstruksi
atap.Ukuran kaso biasanya adalah 5/7 cm. Kaso dipasang
dengan jarak 50 cm.
E-Modul Perhitungan Volume Pekerjaan Konstruksi Kelas XI