Page 15 - E-Modul Untuk Siswa_Neat
P. 15

Dalam  pipa  organa,  gelombang  bunyi  dapat  merambat  melalui


                                                kolom  udara  di  dalamnya.  Kecepatan  rambat  gelombang  bunyi


                                                dalam pipa organa dapat dihitung menggunakan rumus:







                                                                                                    Keterangan:


                                                                                                    f = Frekuensi gelombang bunyi (Hz)


                                                                                                    v = Cepat rambat bunyi (m/s)


                                                                                                    λ = Panjang gelombang (m)






                      Misalnya kita ingin menentukan frekuensi nada dasar, maka kita ubah λ sesuai


                      dengan gelombang yang dihasilkan oleh nada dasar













                                                                                               Gelombang  yang  dihasilkan  nada  dasar,


                                                                                               yaitu 1/2 gelombang







                      Persamaannya menjadi:


























                                    Nada dasar                                          Nada atas pertama                                             Nada atas kedua





                      Setelah melihat pola-pola yang dihasilkan nada di atas. Dengan demikian, untuk


                      menentukan frekuensi nada ke-n dapat ditentukan dengan persamaan sebagai


                      berikut:




                                                                                                           Keterangan:



                                                                                                           fn = Frekuensi nada bunyi ke-n (Hz)


                                                                                                           v = Cepat rambat bunyi (m/s)


                                                                                                           n = Orde harmonik (0,1,2,3, ...)







           CONTOH ALAT MUSIK TRADISIONAL YANG MENGGUNAKAN PRINSIP


                                                                       PIPA ORGANA TERBUKA


































      Seruling Bambu                                Angklung                                 Tanjidor                                      Triton                           Serunai Banjar


         (Jawa Barat)                             (Jawa Barat)                          (DKI Jakarta)                                     (Papua)                    (Kalimantan  Selatan)



                                                                                                         8
   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20