Page 12 - E-MODUL FLUIDA STATIS 26 MEI 23_Neat
P. 12
FLUIDA STATIS
A. Tekanan hidrostatis
Indonesia merupakan Negara yang memiliki wilayah perairan
yang sangat luas. Tuhan telah menganugerahkan pesona bawah air
Indonesia yang sangat indah sehingga kita patut mensyukuri dan
menjaganya. Salah satu anugerah yang tuhan berikan ialah pesona
danau kaco.
Video 1.1 Danau Kaco
Sumber : https://youtu.be/UGz7Nqxcy4c
Danau Kaco merupakan danau yang terlentak di Kabupaten
Kerinci, Provinsi Jambi tepatnya di desa Lempur, kecamatan Gunung
Raya, Danau ini berada di kawasan Taman Nasional Kerinci Seblat
(TNKS) yang merupakan situs warisan UNESCO.
2