Page 66 - Tumbuhan Obat
P. 66

Mangkokan (Polycias scutellaria)


         Lokal: Daun Mangkok






















           Kingdom : Plantae
           Divisi        : Magnoliophyta

           Kelas         : Magnoliopsida
           Ordo          : Apiales

           Famili        : Araliaceae
           Genus         : Polycias
           Spesies       : Polycias scutellaria

                         (Burm.f.) Fosberg












           Bagian yang digunakan : Akar

           Khasiat: Mengobati infeksi pada hidung
           Cara pengolahan: Akar dicuci berish, diasah hingga mengeluarkan air,
           dan dioleskan dibagian luar hidung.






                                                         1 54
   61   62   63   64   65   66   67   68   69   70   71