Page 30 - EMODUL BINDO KELAS 12
P. 30

21. Simaklah kutipan cerita sejarah berikut dengan baik!
                   Delapan jam per hari atau 40 jam/minggu (lima hari kerja) telah ditetapkan

                   menjadi standar perburuhan internasional oleh ILO melalui konvensi ILO No. 01
                   tahun 1919 dan Konvensi No. 47 tahun 1935. Ditetapkannya konvensi tersebut
                   merupakan suatu pengakuan internasional yang secara tidak langsung merupakan

                   buah dari perjuangan kaum buruh sedunia untuk mendapatkan pekerjaan yang
                   layak. Penetapan 8 jam per hari sebagai salah satu ketentuan pokok dalam
                   hubungan industrial perburuhan adalah penanda berakhirnya bentuk kerja paksa

                   dan perbudakan yang bersembunyi di balik hubungan industrial.


                   Kutipan tersebut merupakan struktur ....
                   A. Reorientasi
                   B. Orientasi

                   C. Peristiwa
                   D. Sumber
                   E. Kesimpulan


               22.    Diantara para Ibu Ratu yang terpukul hatinya, hanya Ibu Ratu Rajapatni Biksumi

                   Gayatri yang bisa berpikir tenang.

                   Makna kata kias yang digunakan penulis untuk membangkitkan imajinasi

                   pembaca dalam teks novel sejarah di atas adalah ....
                   A. sangat kecewa

                   B. sangat marah
                   C. sangat berduka
                   D. sangat sedih

                   E. sangat menderita

               23.   Delapan jam per hari atau 40 jam/minggu (lima hari kerja) telah ditetapkan

                   menjadi standar perburuhan internasional oleh ILO melalui konvensi ILO No. 01
                   tahun 1919 dan Konvensi No. 47 tahun 1935. Ditetapkannya konvensi tersebut

                   merupakan suatu pengakuan internasional yang secara tidak langsung merupakan
                   buah dari perjuangan kaum buruh sedunia untuk mendapatkan pekerjaan yang
                   layak.
   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34   35