Page 20 - E-MODUL BAB 2 IKLAN
P. 20

Kegiatan 2.10


            A.  1.Perhatikanlah kedua iklan di bawah ini!












            2. Dari kedua iklan tersebut, manakah yang perlu mendapat perbaikan? Jelaskan alasan-alasannya.



                                                   LATIHAN SOAL


            Kerjakan soal-soal berikut ini dengan baik!
            1.  Perhatikan iklan berikut!
                1)  Salah  satu  sumber  belajar  adalah  Buku  Siswa  Elektronik  (BSE)  yang  telah  mendapat

                    rekomendasi dari Badan Standar Nasional Pendidikan (BSNP).
                2)  Cara mudah dan murah untuk mendapatannya adalah bahwa anda bisa mengunduh di salah
                    satu web dengan membuka google lalu ketik Buku Siswa Elektronik. (3) Pilih buku yang

                    anda inginkan.
                3)  Anda tidak perlu mengeluarkan banyak uang, cukup download dan print, selesai.

                Kalimat fakta pada iklan tersebut ditandai nomor...
                A. (1)
                B. (2)

                C. (3)
                D. (4)
            2.  Perhatikan kutipan teks iklan berikut!

                Silakan kirim Lamaran dan data lengkap Kamu ke email : apply@mataoker.com dengan format
                “Telesales-[Nama]” sebelum tanggal 18 Januari 2020. Kutipan teks iklan di atas termasuk dalam
                salah satu kaidah kebahasaan teks iklan yaitu...

                A. Penjelasan produk
                B. Berima

                C. Ringkas
                D. Imperatif
            3.  Perhatikan data-data berikut ini !

                1.  bersifat persuasif.
                2.  Mengutamakan unsur kata-kata



                                                                                        BIN_BAB 2_IKLAN/    20
   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25