Page 29 - GSK 980-tdi CNC TURNING
P. 29

Gambar 10. Absolute POS
                                Informasi dasar dari tampilan POS adalah sebagai berikut:

                                    •  Kode G         : informasi kode G yang digunakan mesin

                                    •  M              : kode M yang terakhir kali digunakan
                                    •  S              : kecepatan putar spindle

                                    •  L              : waktu panggilan sub program

                                    •  F              : kecepatan sebenarnya & kecepatan perintah
                                    •  JOG F.         : nilai kecepatan override dalam  mode JOG

                                    •  FEED OVRI  : laju gerak makan

                                    •  RAP OVRI       : laju putaran

                                    •  SPI OVRI       : kecepatan putar spindle
                                    •  PART CNT       : perhitungan program yang telah selesai

                                    •  CUT TIME       : waktu satu kali program berjalan

                                2.  Relative POS
                                           Pada relative POS, koordinat yang digunakan adalah U dan W,

                                    dimana  U  sama  dengan  koordinat  X,  sementara  W  sama  dengan
                                    koordinat Z. Posisi U dan W berada pada posisi relative terhadap titik

                                    referensi poin (titik nol mesin).





                    GSK 980-TDi CNC TURNING                                                               19
   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34