Page 320 - MODUL BIOMEDIK III
P. 320
Neutrofil
Berperan terhadap mekanisme pertahanan
tubuh pertama terhadap zat asing/infeksi
yang masuk.
Menyerang infeksi bakteri dan virus melalui
proses fagositosis.
Gambar 11.4 Neutrofil
(Derrickson & Tortora, Mampu mengeluarkan sinyal sitokin untuk
2022)
mengaktifkan sel imun lain.
Basofil
Jenis sel leukosit yang mempunyai fungsi
utama pada reaksi alergi dan peradangan.
Sel-sel ini mampu mengeluarkan zat histamin.
Berperan dalam meningkatkan respon imun
non-spesifik.
Gambar 11.5 Basofil
(Derrickson & Tortora,
2022)
Eosinofil
Berperan dalam melawan infeksi parasit.
Terlibat dalam reaksi alergi.
Gambar 11.6 Eosinofil
(Derrickson & Tortora,
2022)
309