Page 21 - E-MODUL FISIKA BERBASIS PBL MATERI IMPULS DAN MOMENTUM KELAS X SMA
P. 21

IMPULS DAN MOMENTUM







                        sedangkan  bola  satunya  akan  mengenai  tubuhmu.  Dari


                        ilustrasi tersebut, bola manakah yang bakan kamu tangkap


                        dan kamu biarkan mengenai tubuhmu?


                             Pada  peristiwa  diatas,  kamu  akan  lebih  cenderung

                        memilih untuk menangkap bola yang lebih berat agar bola


                        yang mengenai tubuhmu tidak terasa lebih sakit.  Hal tersebut

                        sesuai dengan konsep momentum yaitu dimana momentum


                        (p) merupakan hasil kali dari massa (m) dengan kcepatan (v)


                        atau  momentum  berbanding  lurus  dengan  massa  (m)  dan

                        kcepatan (v). secara matematis, momntum dituliskan dengan


                        rumus:


                                                              =                                       (1)




                             Keterangan:


                             p = momentum (kg m/s)                 v = kecepatan (m/s)


                             m = massa (kg)




                              Jadi, faktor  yang  mempengaruhi besarnya  momentum


                        yaitu massa benda dan kecepatannya. Benda yang memiliki

                        massa  ataupun  kecepatan  yang  lebih  besar  akan


                        menimbulkan efek yang lebih serius dibandingkan pada yang





                                                              14
   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26