Page 18 - PRODUK ZULFA WOI 12 per 1_Neat
P. 18

1.  Kupas  dan  potong  buah  (bertekstur  seperti  kentang)


              berbentuk  bujur  sangkar  dengan  perbandingan

              panjang: lebar : tinggi 0,5 cm : 0,5 cm : 2 cm sebanyak

              sembilan potong.


       2.  Beri  label  yang  berbeda  pada  masing-masing  gelas

              kimia/gelas plastik yakni, A, B, dan C.



       3.  Masukkan air suling 100 ml ke dalam gelas kimia A,

              masukkan larutan gula 25% (25 gr/100 ml)  pada gelas

              kimia B, dan masukkan larutan gula 50% (50 gr/100 ml)

              pada gelas kimia C.



       4.  Masukkan 3 potong buah pada masing-masing gelas


       5.  Diamkan selama 1 jam.


       6.  Tiriskan buah, lalu ukur masing-masing buah pada tiap-

              tiap gelas kimia (panjang, lebar, dan tinggi).



       7.  Ukur dan catat perubahan panjang pada buah.



          Buat Laporan                                       contoh



      Percobaan yuk !!
   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23