Page 69 - Laporan SFO TW.IV 2023
P. 69

LANGKAH-LANGKAH PENINGKATAN KUALITAS PENGELOLAAN KINERJA
 DI LINGKUNGAN KANWIL DITJEN PERBENDAHARAAN PROVINSI SULUT TRIWULAN IV TAHUN 2023


 No   Prinsip SFO  Kondisi yang diharapkan  Action Plan  Waktu   Output yang perlu Dilampirkan sebagai   Implementasi   Progress Pelaksanaan Action Plan
 Pelaksanaan     bukti dukung                      Kegiatan
    b. Nota Dinas ke unit penanggung                               Selesai.
       jawab, terkait tindak lanjut hasil                          Setelah  pelaksanaan  DKO  secara  bulanan,
       pelaksanaan DKO.                                            Pengelola Kinerja Kanwil DJPb Provinsi
                                                                   Sulawesi Utara menyusun Nota Dinas
                                                                   Tindak Lanjut Hasil Pelaksanaan DKO yang
                                                                   disampaikan kepada seluruh peserta DKO
                                                                   sebagai berikut:
                                                                   1.  Januari sesuai ND-85/WPB.30/2023;
                                                                   2.  Februari sesuai ND-51/WPB.30/2023;
                                                                   3.  Maret sesuai ND-325/WPB.30/2023;
                                                                   4.  April sesuai ND-460/WPB.30/2023;
                                                                   5.  Mei sesuai ND-586/WPB.30/2023;
                                                                   6.  Juni sesuai ND-173/WPB.301/2023;
                                                                   7.  Juli sesuai ND-204/WPB.301/2023;
                                                                   8.  Agustus sesuai ND-913/WPB.30/2023;
                                                                   9.  September sesuai ND-972/WPB.30/2023;
                                                                   10. Oktober sesuai ND-1153/WPB.30/2023.
                                                                   11. November  sesuai : ND-1261/WPB.30/2023.
                                                                   12. Desember sesuai : ND-1400/WPB.30/2023.
                                                                   Bukti Dukung 1.3.3.2 (One Drive)


 D. Pimpinan   1.  Menyusun langkah-langkah yang   Triwulan I  a. Matriks pemetaan ketercapaian IKU   Subbag PK/  Selesai.
 mengarahkan   perlu dilakukan dalam rangka   dengan kategori sebagai berikut:  Subbag Umum   Dalam rangka mencapai tujuan organisasi,
 organisasi menuju   mencapai tujuan organisasi  1.  Capaian IKU sangat sulit dicapai.  Pengelola Kinerja Kanwil DJPb Provinsi
 perubahan yang   2.  Bisa dicapai dengan extra effort.            Sulawesi       Utara      mengoordinasikan
 lebih baik.  3.  Bisa dicapai tanpa memerlukan                    penyusunan     matriks    ketercapaian    IKU
           extra effort.                                           dengan melibatkan seluruh Bagian/Bidang
       4.  Dengan bekerja biasa saja.                              di lingkungan Kanwil DJPb Provinsi Sulawesi
       5.  Sangat mudah dicapai.                                   Utara melalui Nota Dinas Penegasan Nomor
                                                                   ND-395/WPB.30/2023        hal    Penyusunan
       Dalam matriks pemetaan                                      Matriks Ketercapaian IKU Tahun 2023 tanggal
       ketercapaian IKU juga memuat                                29  Maret  2023.  Matriks  Ketercapaian  IKU
       kegiatan/ rencana aksi yang akan                            Kemenkeu-Two s.d. Kemenkeu  Five telah
       dilaksanakan oleh suatu unit dalam                          disusun secara lengkap.
       satu    tahun   untuk    mendukung
       ketercapaian IKU.
                                                                   Bukti Dukung 1.4.1.1 (One Drive)
   64   65   66   67   68   69   70   71   72   73   74