Page 11 - BUKU KELOMPOK G KELAS A
P. 11
Kemudian, giliran Sula untuk menjelaskan simbol pohon
beringin pada sila ketiga, "Persatuan Indonesia." Sula
berkata, "Pohon beringin memiliki akar yang kuat dan
cabang-cabang yang menyebar luas. Ini melambangkan
persatuan dan kekuatan bangsa kita yang berasal dari
berbagai suku." Amina menambahkan, "Di Aceh, kami
diajarkan pentingnya persatuan untuk mencapai tujuan
bersama."