Page 8 - E-MODUL MATEMATIKA
P. 8

Learning Anywhere and
                    Anytime



                           B. Unsur – Unsur Lingkaran

                                   Setiap  bangun  datar  tentunya  memiliki  unsur  –  unsur

                               pembentuknya,  begitu  pula  dengan  lingkaran.  Beberapa  unsur

                               lingkaran diantaranya :

                               1.  Titik Pusat (P)


                                                        Titik  pusat  lingkaran  adalah  titik  yang

                                                        berada tepat di tengah lingkaran. Jarak titik

                                                        pusat ke semua titik pada bangun lingkaran

                                                        selalu   sama.     Umumnya        titik   pusat
                                                        disimbolkan dengan huruf kapital seperti P,

                                   A, O, dan lainnya.

                               2.  Jari – Jari (r)



                                                       Jari-jari  lingkaran  adalah  ruas  garis  yang
                                                       menghubungkan  satu  titik  pada  garis

                                                       lingkaran ke titik pusat lingkaran.





                               3.  Diameter (d)


                                                        Diameter      adalah     ruas    garis    yang

                                                        menghubungkan satu titik ke titik lain pada

                                                        lingkaran dan ruas garis tersebut melewati

                                                        titik  pusat.  Diameter  juga  sama    nilainya
                                                        dengan 2 kali jari – jari (d=2r).









                                                                  e-Modul Lingkaran SMP                    8
   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13