Page 73 - MODUL ELEKTRONIK 19 2022
P. 73
Gambar. 3.8: Kembang Kacang Abut (Arachishypogaea L)
Klasifikasi
Kingdom : Plantae
Subkingdom : Tracheobionta
Superdivisi : Spermatophyta
Divisi : Magnoliophyta
Kelas : Magnoliopsida
Subkelas : Rosidae
Ordo : Fabales
Famili : Fabaceae
Genus : Arachis
Spesies : Arachishypogaea L.
Nama Lokal : Kembang Kacang Abut
Morfologi
a. Daun
Kacang tanah berdaun majemuk bersirip genap, terdiri atas empat anak daun
dengan tangkai daun agak panjang. Menurut Suprapto (2004) helaian anak daun ini
bertugas mendapatkan cahaya matahari sebanyak-banyaknya.
66 E-Modul Biologi Untuk Kelas X SMA :Tumbuhan Berbunga (Angiospermae)