Page 88 - MODUL ELEKTRONIK 19 2022
P. 88

 Manfaat

                       Putri malu merupakan tumbuhan annual liar yang banyak tumbuh di tepi-tepi jalan.

                  Daun tumbuhan ini sangat sensitif dan akan menutup saat disentuh. Gerakan menutup pada

                  daun  putri  malu  saat  disentuh  disebut  tigmonasti.  Menutupnya  daun  putri  malu  ini
                  merupakan salah satu sistem pertahanan diri terhadap serangan herbivora sehingga daun

                  terlihat  tidak  menarik  untuk  dimakan.  Putri  malu  dipercaya  memiliki  khasiat

                  obat,diantaranya  insomnia,  bronkitis,  herpes,penyakit  karena  radang,  cacingan,  dan
                  rematik.Selain itu, putrimalu juga bersifat anti mikroba.


































































                    81  E-Modul  Biologi Untuk Kelas X SMA :Tumbuhan Berbunga (Angiospermae)
   83   84   85   86   87   88   89   90   91   92   93