Page 184 - E-BOOK LATIHAN AKM LITERASI INFORMASI DAN FIKSI UNTUK SISWA KELAS VIII SMP
P. 184

Sempit lautan teduh
                  Tempatku mandi, mencuci lumut pada diri
                  Tempatku berlayar, menebar pukat dan melempar sauh


                  Lokan-lokan, mutiara, dan kembang laut semua bagiku

                  Kalau aku ikut ujian lalu ditanya tentang pahlawan
                  Namamu, ibu, yang kan kusebut paling dahulu
                  Lantaran aku tahu


                  engkau ibu dan aku anakmu

                  Bila aku berlayar lalu datang angin sakal
                  Tuhan yang ibu tunjukkan telah kukenal

                  ibulah itu bidadari yang berselendang bianglala
                  Sumber: https://mudabicara.com/mengilhami-puisi-ibu-d-zawawi-imron/


                  Isi puisi tersebut menggambarkan ?
                    …



                 Pertanyaan 15

                  Apa kesimpulan atau makna dalam puisi ibu?


                    …




          SOAL ESAI ATAU URAIAN


                  Pertanyaan 16



                  Bacalah puisi di bawah ini !

                  Hati kerajaan di dalam tubuh,

                  jikalau zalim segala anggota pun roboh.
                  Apabila dengki sudah bertanah,

                  datanglah daripadanya beberapa anak panah.




    176   FOKUS AKM LITERASI INFORMASI DAN FIKSI
   179   180   181   182   183   184   185   186   187   188   189