Page 46 - ilovepdf_merged (1)
P. 46
Ciri – ciri dari sistem ekonomi campuran
adalah sebagai berikut:
a. Pemerintah berperan sebagai pemangku
kebijakan
b. Diberikannya kebebasan kepada masyarakat
c. Persaingan pasar yang cenderung sehat
d. Mekanisme pasar bisa ditentukan dari kebijakan
e. Porsi antara pemerintah dan masyarakat sama
dalam kegiatan ekonomi
f. Pemerintah masih bisa menciptakan sebuah
usaha
Dibawah ini adalah beberapa kelebihan dari
sistem ekonomi campuran
a. Masyarakat dan pemerintah bisa saling
menyesuaikan dengan kondisi yang ada sehingga
cenderung fleksible
b. Pelaku usaha masih bisa menghasilkan produk
yang berasal dari inovasi dan kreativitas sendiri
c. Persaingan pasar yang cenderung sehat karena
masih dalam campur tangan pemerintah
d. Minimnya modal yang dimiliki pengusaha tetapi
masih mempunyai peluang
e. Kesenjangan sosial yang terlalu menjomplang
f. Tidak ada buruh yang dieksploitasi
Selain terdapat kelebihan dalam sistem ekonomi
campuran terdapat juga kelemahan, diantaranya yaitu
a. Memiliki potensi adanya suap
b. Pihak swasta mendapat keuntungan yang tidak
sesuai
c. Terbatasnya produksi
34