Page 68 - ilovepdf_merged (1)
P. 68

KEGIATAN PEMBELAJARAN 3

                         DIAGRAM INTERAKSI ANTAR PELAKU
                                         EKONOMI



                  A. Tujuan Pembelajaran
                      Setelah kegiatan pembelajaran 3 diharapkan siswa dapat
                  Mendeskripsikan  diagram  interaksi  antar  pelaku  ekonomi
                  serta  Menyusun  konsep  Dasar  interaksi  antar    pelaku
                  Ekonomi  dari  masalah  dan  dapat  menyelesaikan  masalah
                  kontesktual  yang  berkaitan  dengan  interaksi  antar  pelaku
                  Ekonomi.

                  B. Uraian Materi
                         Diagram  interaksi  antar  pelaku  ekonomi  adalah
                  diagram  yang  menunjukkan  hubungan  diantara  Pelaku
                  ekonomi  yang  membentuk  arus  melingkar.  Pada  diagram
                  interaksi antar pelaku ekonomi terdapat dua model yaitu:
                  1.  Diagram     interaksi    pelaku     ekonomi      pada
                     perekonomian tertutup
                  Diagram ekonomi dua sektor
                     Pada diagram perekonomian dua sektor ini hanya terdapat
                  dua  pelaku  ekonomi  yang  saling  berinteraksi  yaitu  rumah
                  tangga dan perusahaan. Dibawah ini adalah diagram interaksi
                  pelaku ekonomi dua sektor:















                                              57
   63   64   65   66   67   68   69   70   71   72   73