Page 99 - Makhraj dan Shifat Yahdi, Lc
P. 99

Yahdi Jaisy     ITQAN WA TAJWID  Makhorijul Huruf Was Shifat                                                99



                                               Latihan Huruf-huruf Ithbaq

                                   Huruf      Fathah      Kasrah     Dhammah       Sukun
                                                 َ          ْ           ْ ُ           ْ  َ
                                    ص          اص            ّ ص          وص         صأ

                                                 َ          ْ           ْ ُ           ْ  َ
                                    ض          اض            ّ ض          وض          ضأ
                                                                                       َ
                                                                                      ْ
                                                 َ
                                                            ْ
                                     ط          اط           ّ ط         ْ ُ          طأ
                                                                           وط
                                                 َ          ْ            ْ ُ          ْ  َ
                                     ظ          اظ           ّ ظ           وظ         ظأ

                 C.  Keberadaan Ithbaq

                           Sifat Ithbaq berada ketika washol dan waqaf baik tatkala hurufnya sukun atau
                     berharakat, akan tetapi ketika “bertasydid dan sukun” sifat Ithbaq lebih nampak. 170

                 D.  Tingkatan Huruf-huruf Ithbaq    171

                   Tingkatan                            Ke-2              Ke-3               Ke-4
                      kuat            Ke-1


                     Huruf             ط                ض                  ص                  ظ

                                 karena semua      karena memiliki  karena memiliki  karena memiliki
                      Sebab
                                   sifatny kuat    sifat Istithalah     sifat Shafir    sifat Rakhawah

                 E.  Perbedaan Antara Sifat Ithbaq dengan Isti’la  172

                                     ITHBAQ                                    ISTI’LA

                                                                 Terangkatnya pangkal lidah ke langit-
                          Terangkatnya pangkal lidah dan
                                                                  langit atas dan tidak mengharuskan
                      menyempit bagian lidah dengan langit-       “Ilshoq” (penyempitan bagian lidah
                        langit bagian atas, disebut (Ilshoq)
                                                                         dengan langit-langit)
                             Sifat Ithbaq lebih tebal dan lebih khusus daripada Isti’la karena:

                                                                   Sedangkan sifat Isti’la tidak selalu
                       Sifat Ithbaq mengharuskan sifat Isti’la
                                                                      mengharuskan sifat Ithbaq

                        Huruf-huruf Ithbaq semuanya sudah        Sedangkan huruf-huruf Isti’la belum
                                    tentu Isti’la                            tentu Ithbaq


                         Pada sifat Ithbaq, semakin bertambah derajat “Ilshoq Lisan” (menyempitnya
                         bagian lidah dengan langit-langit), maka bertambah kuat berkumpulnya aliran
                                     suara dan bertambah juga kuatnya huruf yang Ithbaq.



                  170  Taisirurrohman Fi Tajwidil Qur’an. Hal. 86
                  171  Dirosat Makharijul Huruf Was Sifat. Hal. 56 dan Ar Ri’ayah Li Tajwidil Qiro’ah. Hal. 122-123
                  172  Taisirurrohman Fi Tajwidil Qur’an, Dr. Su’ad Abdul Hamid, Hal. 85

                  يراخبلا   هاور                          ُهمّلَعو   َنآرُقلا  َملعت َ       نَم  مُكرْيَخ    :    )ملسو هيلع للها ىلص(   لوسرلا لاق
                                                                   ّ
   94   95   96   97   98   99   100   101   102   103   104